Langit Bali Cenderung Berawan, Hujan Berpeluang Turun di Sejumlah Daerah Sabtu, 24 Januari 2026

Langit Bali Cenderung Berawan, Hujan Berpeluang Turun di Sejumlah Daerah Sabtu, 24 Januari 2026

Prakiraan Cuaca di Bali dari BMKG Cerah Berawan Senin, 26 Januari 2026.--Canva

DENPASAR, DISWAYBALI.ID – Cuaca di Bali pada Sabtu, 24 Januari 2026, diperkirakan cenderung berawan di sebagian besar wilayah. Meski begitu, peluang hujan masih terbuka di beberapa daerah, terutama pada jam-jam tertentu.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menjelaskan bahwa potensi hujan di Bali bersifat setempat dan tidak merata. Sejumlah wilayah berpeluang mengalami hujan ringan hingga sedang akibat perkembangan awan yang cukup aktif, khususnya pada siang hingga sore hari.

BACA JUGA:BPBD Gianyar Gerak Cepat Tangani Longsor di Jalur Jasan-Timbul

Menyikapi kondisi tersebut, masyarakat maupun wisatawan diimbau untuk tetap waspada saat beraktivitas di luar ruangan. Cuaca yang dapat berubah secara tiba-tiba berpotensi memengaruhi perjalanan dan aktivitas harian, sehingga pemantauan informasi cuaca terkini perlu dilakukan secara berkala.

Menurut informasi  BMKG, suhu di Bali diperkirakan antara 19-30°C dengan kelembapan berkisar 75-99%.

Cek Informasi Prakiran Cuaca Bali Hari Ini

Berikut prakiraan cuaca Bali sabtu,24 Januari 2026, berdasarkan informasi dari BMKG.

BACA JUGA:Pemkab Buleleng Gelar Aksi Donor Darah Dalam Rangka Semarak Hari Desa Nasional 2026

Jembrana:

  • Cuaca:Hujan Ringan
  • Suhu Udara: 23–28 °C
  • Kelembaban Udara: 81–99%

Tabanan:

  • Cuaca: Berawan
  • Suhu Udara: 22–27 °C
  • Kelembaban Udara: 77–96%

Badung:

  • Cuaca: Hujan Ringan
  • Suhu Udara: 25–30 °C
  • Kelembaban Udara: 79–96%

BACA JUGA:88 Pohon Ditanam di Desa Lokapaksa untuk Jaga Kelestarian Hutan dan Sumber Air

Gianyar:

  • Cuaca: Hujan Ringan
  • Suhu Udara: 24–28 °C
  • Kelembaban Udara: 82–95%

Klungkung:

  • Cuaca:Berawan
  • Suhu Udara: 26–29 °C
  • Kelembaban Udara: 75–92%

Bangli:

  • Cuaca: Berawan
  • Suhu Udara: 19–25 °C
  • Kelembaban Udara:75–96%

BACA JUGA:88 Pohon Ditanam di Desa Lokapaksa untuk Jaga Kelestarian Hutan dan Sumber Air

Karangasem:

  • Cuaca: Hujan Ringan
  • Suhu Udara: 21–26 °C
  • Kelembaban Udara: 86–97%

Buleleng:

  • Cuaca:Berawan
  • Suhu Udara: 25–27 °C
  • Kelembaban Udara: 83–93%

Kota Denpasar:

  • Cuaca: Berawan
  • Suhu Udara: 25–30 °C
  • Kelembaban Udara: 77–91%

Demikian informasi terkait prakiraan cuaca di Bali dan sekitarnya sabtu,24 Januari 2026.

Sumber: