Arti dari Lirik Lagu Love So Sweet - Dita Karang

Jumat 24-10-2025,21:50 WIB
Reporter : Nindya Previaputri
Editor : Nindya Previaputri

Dance with me feel the 2 and 4 

We the only people rocking on the floor

Imma show you moves you ain't see before 

Taking every step I like

So hot in here we melting ice

Come in close now take a bite

Di sini Dita menjelaskan bagaimana eksklusifnya hubungan yang sedang dijalani dan selama hubungan mereka dijalani dia akan menunjukkan hal-hal yang belum pernah diketahui siapa pun. Lalu di bagian, "Taking every step I like/So hot in here we melting ice/Come in close now take a bite" Dita memberikan kesan yang cukup menggoda dengan liriknya yang memang dibuat secara metafora, selain itu Dita juga menunjukkan kesan dominan karena dia yang mengambil kendali hingga akhirnya hubungan keduanya bisa memiliki hubungan yang hangat. Meskipun di bait terakhir dibuat dengan kesan yang menggoda, tetapi bisa diartikan dengan mari membuat momen bersama yang lebih eksklusif.

Know you want this cherry pie

Certified angel so divine

Just one taste you'll be up all night

Can't resist the sugar high

Just one taste you'll be up all night

Then you'll be hooked for life

Digambarkan bagaimana hubungan yang sedang dijalani terasa menggoda seperti yang digambarkan melalui perumpamaan "Cherry pie" dan "Sugar high" yang sangat sulit untuk ditolak. Lalu juga dijelaskan bagaimana ideal dan sempurnanya sang pasangan. Cinta yang terjadi juga dijelaskan bahwa ini bukan hanya keseangan semata karena sekalinya mereka menjalani maka seperti tidak ada jalan keluar.

Kategori :