Bacaan Doa Malam Isra Miraj 27 Rajab Lengkap Arab, Latin, dan Artinya

Jumat 16-01-2026,18:30 WIB
Reporter : Syifa Lulu
Editor : Syifa Lulu

Artinya: “Ya Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu dengan (keagungan) tersingkapnya rahasia-rahasia orang-orang yang mencintai-Mu, dan dengan kemuliaan khalwat (penyendirian suci) yang Engkau khususkan bagi pemimpin para rasul, ketika Engkau memperjalankan beliau pada malam kedua puluh tujuh. Aku mohon agar Engkau merahmati hatiku yang bersedih, dan Engkau mengabulkan doaku. Wahai Zat Yang Maha Mulia di atas segala kemuliaan.”

 

Kategori :