Cuaca Bali Sabtu, 1 November 2025: Hujan Masih Mendominasi, Sebagian Wilayah Berawan
Ilustrasi Musim Hujan yang Masih Mengguyur Wilayah Sabtu,01 November 2025--Canva
DENPASAR, DISWAYBALI.ID – Cuaca di Bali pada Sabtu, 1 November 2025, diperkirakan masih didominasi hujan di sebagian besar wilayah, sementara beberapa daerah lainnya terpantau berawan.
Berdasarkan laporan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), hujan dengan intensitas ringan hingga sedang terjadi sejak pagi dan berpotensi berlanjut hingga malam hari. Meski begitu, langit berawan di sejumlah titik membuat suasana di Pulau Dewata terasa sejuk dan tenang.
BMKG mengimbau masyarakat untuk tetap waspada terhadap kemungkinan hujan lokal yang dapat turun sewaktu-waktu.
BACA JUGA:Film Si Paling Aktor (2025) Kisah Drama Komedi dari Kehidupan Seorang Figuran
Warga dan wisatawan disarankan membawa perlengkapan seperti payung, jas hujan, atau kacamata hitam agar tetap nyaman beraktivitas, baik saat cuaca berawan maupun saat hujan turun.
Selain itu, pengendara diimbau berhati-hati saat melintas di jalanan licin karena curah hujan yang tinggi dapat mengurangi jarak pandang dan meningkatkan risiko kecelakaan.
Menurut informasi BMKG, suhu di Bali diperkirakan antara 20-31°C dengan kelembapan berkisar 69–98%.
BACA JUGA:Film Si Paling Aktor (2025) Kisah Drama Komedi dari Kehidupan Seorang Figuran
Cek Informasi Prakiran Cuaca Bali Hari Ini
Berikut prakiraan cuaca Bali Sabtu, 01 November 2025, berdasarkan informasi dari BMKG.
Jembrana:
- Cuaca: Hujan Ringan
- Suhu Udara: 24–30 °C
- Kelembaban Udara: 73–98%
Tabanan:
- Cuaca: Hujan Ringan
- Suhu Udara: 23–26 °C
- Kelembaban Udara: 87–95%
Badung:
- Cuaca: Hujan Ringan
- Suhu Udara: 24–31 °C
- Kelembaban Udara: 73–98%
Gianyar:
- Cuaca: Hujan Ringan
- Suhu Udara: 24–28 °C
- Kelembaban Udara: 81–96%
BACA JUGA:Simak Jadwal Sholat Hari Ini 30 Oktober 2025 di Denpasar dan Sekitarnya!
Klungkung:
- Cuaca: Berawan
- Suhu Udara: 24–31 °C
- Kelembaban Udara: 70–87%
Bangli:
- Cuaca: Berawan
- Suhu Udara: 20–26 °C
- Kelembaban Udara: 69–98%
Karangasem:
- Cuaca: Berawan
- Suhu Udara: 20–28 °C
- Kelembaban Udara: 72–98%
Buleleng:
- Cuaca: Berawan
- Suhu Udara: 24–29 °C
- Kelembaban Udara: 76–95%
Kota Denpasar:
- Cuaca: Hujan Sedang
- Suhu Udara: 24–30 °C
- Kelembaban Udara:75–96%
Demikian informasi terkait prakiraan cuaca di Bali dan sekitarnya Sabtu, 01 November 2025.
Sumber: